kesehatanmental
Inilah cara mengatasi mental blok
Kurang percaya diri kurang bisa menerima sedikit masukan hingga susah untuk sukses, hati-hati kamu terjebak pada mental blok. Mental blok sangat suka menyerang orang-orang dengan produktivitas tinggi, yang membuat orang itu akan sulit untuk meraih kesuksesan. Mental blok juga sangat berpengaruh dengan kehidupan sehari-hari, bisa dibilang mental blok merupakan suatu penyakit dalam mental manusia yang […]
Kesehatan Mental Ditentukan Oleh Makanan
Kesehatan Mental Ditentukan Oleh Makanan Memang terkesan sepele, namun ternyata memilih menu makanan merupakan cerminan seseorang dari kesehatan mentalnya. Benarkah begitu? Tentu saja memilih menu makan dapat disambungkan dengan kesehatan mental, mengapa demikian? Karena makanan pada dasarnya memiliki banyak rasa, sehingga ada makanan yang cocok dimakan saat seperti ini dan seperti itu. Memakan makanan manis […]